Cara Menginstall Cordova Pada Computer
CORDOVA Apache Cordova atau cukup disebut Cordova, adalah satu set Application Programming Interface (API) perangkat yang memungkinkan pengembang aplikasi mobile untuk mengakses fungsi perangkat asli seperti kamera atau accelerometer dengan menggunakan bahasa JavaScript. Dikombinasikan dengan framework antar muka seperti jQuery Mobile atau Dojo Mobile atau Sencha Touch, Cordova memungkinkan aplikasi mobile dikembangkan dengan hanya HTML, CSS, dan JavaScript....